Loading the player...


INFO:
Judul: JOBIN: Diam. Jangan Bergerak, Langit sedang Bagus Penulis: Pidi Baiq Penerbit: Pastel Books “Rindu itu hanya mengada-ngada. Jangan terlalu berpanjang lebar dengan masa lalu. Kecuali masa lalu nya indah” Dia yang asing, bisa semudah itu menyusup dalam tembok besar hatimu. Panggilan “Bu Haji” yang sering dia ucapkan, bisa semudah itu bergema di pikiranmu. Rengginang yang dititipkan pada utusannya, bisa senikmat itu. Serta namanya, Jobin, bisa semudah itu terucap dari bibirmu. “Vera, diam, jangan bergerak. Langit sedang bagus.” Siapa nih yang udah nunggu-nungguin buku barunya Ayah Pidi Baiq?😆 di buku kali ini, kita akan menikmati kisah antara Vera seorang siswi kelas 3 SMA, dan Jobin seorang anak band indie dari Bandung. Penasaran ga sih sama kisah mereka di tahun 2009?🧚🏻‍♀️ Yuk ikuti perjalanan mereka di buku inii😆 temen-temen udah bisa ikut PO mulai dari tanggal 25 Januari 2025🙌🏻🌷 @Mizanstore.id